Archive: Umum Subscribe to Umum

Cara Termudah Menghafal Al-Qur`an Al-Karim

Segala pujian hanya milik Allah, shalawat dan salam semoga terlimpahkan kepada Nabi kita Muhammad, kepada keluarganya, dan para sahabat seluruhnya. Keistimewaan metode ini adalah seseorang akan memperoleh kekuatan dan kemapanan hafalan...

Seputar Al-Qur`an (singkat)

A.    Definisi Al-Qur`an. Secara etimologi bermakna bacaan.Secara terminology bermakna firman Allah Ta’ala berbahasa Arab, yang diturunkan kepada Rasul-Nya Muhammad shallallahu alaihi wasallam, yang dimulai dengan surah Al-Fatihah...

Bible, Al-Qur’an, dan Perempuan

Oleh : Qosim Nursheha Dzulhadi MUNGKIN tidak ada diskursus yang paling fenomenal sejak dunia ini diciptakan hingga hari ini selain diskursus tentang kitab dan perempuan. Dari sisi penafsiran, kitab suci sering dituduh bias gender: terlalu...

Tafsir Al-Isti’adzah (do’a perlindungan)

Definisi Isti’adzah. Secara etimologi dia adalah masdhar dari kata اِسْتَعاذَ  –  يَسْتَعِيْذُ  –  اِسْتِعاذًا  yang bermakna permintaan perlindungan dan penjagaan dari...

Inilah Petikan Ayat Quran di Gerbang Harvard

Universitas Harvard, Amerika Serikat, mengabadikan sebuah ayat Alquran di gerbang masuk Fakultas Hukum. Ayat yang diukirkan sebagai bentuk penghormatan itu diambil dari surat Annisa ayat 135. ”Ayat 135 Surat Annisa (bab tentang wanita)...

Ayat Quran di Gerbang Fakultas Hukum Harvard University

Universitas Harvard menukil salah satu ayat Alquran sebagai bentuk penghormatan. Universitas tertua di Amerika Serikat itu mengukirkan petikan ayat Quran di gerbang masuk Fakultas Hukum (FOTO BAWAH). ”Fakultas Hukum Harvard menyebut...

Diusulkan Tes Baca Al Quran untuk Calon Bintara Polri

Kapolda Aceh, Irjen Pol Herman Effendi mengatakan, pihaknya saat ini sedang mengusulkan kepada Kapolri untuk memasukkan klausul tes baca Al Quran sebagai syarat masuk calon Bintara di Aceh, yang akan segera dibuka untuk tahun ini. Hal itu...

60 Persen Anggota Pertuni Aceh Mampu Baca Al Quran

Ketua DPD Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni) Provinsi Aceh, Zuhdi AR mengatakan, sekitar 60 persen dari 1.013 anggota Pertuni di seluruh Aceh telah mampu membaca Al Quran dengan bantuan Al Quran Braille.  Sementara sisanya belum mampu...

Berapa Kali Baca al-Quran Dibanding Buka Gadget?

IMAM Ibnu Katsir berkata, “Allah menceritakan perihal Rasul dan Nabi-Nya, Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam, bahwa beliau berkata: “Wahai Tuhanku, sesungguhnya kaumku menjadikan al-Qur’an ini sebagai sesuatu yang diabaikan.”...

Hafal Al Quran, Guru Diumrohkan

Mendukung gerakan Rokan Hulu menghafal Al Quran yang telah dicanangkan Bupati Rohul Drs H Achmad MSi, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Rokan Hulu memberikan motivasi kepada para guru maupun pengawas di lingkungan Disdikpora...